Website Pengadilan Tinggi Agama Bengkulu

Seputar Peradilan

Tim Audit Internal SMAP Lakukan Pemeriksaan Lanjutan

Selasa, 13 Agustus 2024 bertempat di Ruang Media Center Pengadilan Agama Banjarmasin dilaksanakan Audit Internal Sistem Manajemen Anti Penyuapan (SMAP) yang dilakukan oleh Tim Auditor SMAP Pengadilan Agama Banjarmasin Kelas IA.

WhatsApp Image 2024-08-13 at 8.52.03 AM (1).jpeg

 

WhatsApp Image 2024-08-13 at 8.52.05 AM (1).jpeg

 

Kegiatan ini dipimpin oleh Hakim Dr. H. Saifudin, M.H.I. sebagai Ketua Auditor Internal SMAP Pengadilan Agama Banjarmasin. Diharapkan dengan terselenggaranya kegiatan ini dapat menjadikan Pengadilan Agama Banjarmasin lebih dekat dalam meraih Predikat SMAP di Tahun 2024.

WhatsApp Image 2024-08-13 at 8.52.06 AM (1).jpeg

WhatsApp Image 2024-08-13 at 8.52.05 AM.jpeg

Dukungan seluruh Aparatur Pengadilan Agama Banjarmasin menjadi sangat penting untuk mewujudkan hal tersebut. (Yd)